PIP Kemdikbud 2023: Cara Cek Nama Penerima dan Aktivasi Rekening untuk Cairkan Uang di Bank BNI atau BRI

- 4 Maret 2023, 12:21 WIB
Simak cara cek nama penerima PIP Kemdikbud 2023 dan cara aktivasi rekening untuk cairkan uang di bank BNI atau BRI.
Simak cara cek nama penerima PIP Kemdikbud 2023 dan cara aktivasi rekening untuk cairkan uang di bank BNI atau BRI. /Instagram/@sobatpip

Sebagai tambahan informasi, salah satu syarat untuk mendapatkan bantuan PIP Kemdikbud adalah siswa harus terlebih dahulu terdaftar di dalam DTKS atau Data Terpadu Kesejahteraan Sosial dan memiliki kartu KIP.

 

Untuk diketahui, saat ini belum ada informasi lebih lanjut mengenai tanggal cair PIP Kemdikbud 2023. Namun, siswa dan wali murid dapat melakukan cek ke laman resmi kemdikbud untuk mendapat informasi lanjutan terkait tanggal cair PIP Kemdikbud dan aktivasi rekening di bank BNI atau BRI.

Baca Juga: Tes Kepribadian: Penuntut atau Dermawan? Cek Karakter Asli Anda dari Gambar

Itulah informasi mengenai cara cek nama penerima dan cara aktivasi rekening untuk cairkan uang PIP Kemdikbud 2023 di bank BNI atau BRI.***

Halaman:

Editor: Tesya Imanisa


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah