Dana Bantuan PIP Kemdikbud 2023 Belum Juga Cair ke Rekening Siswa? Simak Alasannya di Sini

- 14 April 2023, 21:32 WIB
Ini alasan dana bantuan PIP Kemdikbud 2023 belum juga cair ke rekening siswa.
Ini alasan dana bantuan PIP Kemdikbud 2023 belum juga cair ke rekening siswa. /Freepik/jcomp

1. Siswa SD: Rp 450 ribu per tahun

2. Siswa SMP: Rp 750 ribu per tahun

Baca Juga: PKH 2023 Tahap 2 Cair Mulai Rp225.000 hingga Rp750.000, Pastikan Namamu Terdaftar di Sini

3. Siswa SMA: Rp 1 juta per tahun

Untuk diketahui, dana bantuan PIP Kemdikbud 2023 bagi siswa SD, SMP, dan SMA yang terdaftar ini sudah cair sejak pertengahan bulan April 2023.

Namun, sebagian siswa merasa bahwa mereka belum menerima dana bantuan PIP Kemdikbud 2023 yang harusnya cair pertengahan bulan April 2023 ini.

Ada beberapa alasan mengapa dana bantuan PIP Kemdikbud 2023 hingga kini belum cair ke rekening siswa SD, SMP, dan SMA.

Baca Juga: BPNT April 2023 Cair Tanggal Berapa? Simak Jadwal dan Cek Penerima Lewat cekbansos.kemensos.go.id

1. Belum melakukan aktivasi rekening

Seperti yang diketahui, dana bantuan PIP Kemdikbud 2023 berbentuk uang tunai ini nantinya akan ditransfer ke nomor rekening siswa yang sudah memiliki buku tabungan SimPel.

Halaman:

Editor: Tesya Imanisa

Sumber: PIP Kemdikbud


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah