KJP Plus Bisa Bermasalah, Perhatikan Hal-Hal Berikut Agar Aman

- 31 Mei 2023, 17:39 WIB
Berikut tujuh hal yang perlu diperhatikan agar bantuan pendidikan KJP Plus Anda aman dan tidak bermasalah.*
Berikut tujuh hal yang perlu diperhatikan agar bantuan pendidikan KJP Plus Anda aman dan tidak bermasalah.* /jakarta.go.id

4. Merchant Bank DKI adalah toko yang menjual perlengkapan sekolah yang dapat dibeli dari dana KJP Plus. Saat ini jumlah merchant resmi belanja KJP Plus sebanyak 2,046 yang tersebar diseluruh wilayah DKI Jakarta (satu kelurahan sudah ada minimal satu merchant).

Jumlah merchant akan terus ditambah untuk memudahkan siswa belanja kebutuhan perlengkapan sekolah dari dana KJP Plus.

 

5. Item barang-barang perlengkapan sekolah yang dibeli oleh siswa KJP Plus, terekam di setiap merchant.

6. Setiap merchant akan memberikan laporan kepada bank DKI tentang item barang yang dibeli oleh siswa KJP Plus.

Baca Juga: Profil Member NMIXX, Girl Group Asal Korea Selatan yang Bakal Gelar Konser di Jakarta

7. Bank DKI akan memberikan laporan pembelanjaan dana KJP Plus yang dikumpulkan dari merchant kepada Disdik DKI melalui UPT P4OP Disdik.

Berikut adalah merchant-merchant atau toko guna melayani kebutuhan pendidikan siswa yang telah tersebar diseluruh DKI Jakarta. Semua dapat di lihat pada tautan berikut ini https://tiny.cc/DataMerchantKJPPlus.

Halaman:

Editor: Tyas Siti Gantina


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x