Tips Optimalkan Ponsel Untuk Kurangi 'Burnout', Salah Satunya Sering Ekspresikan Diri

- 14 November 2021, 14:50 WIB
Ilustrasi tips mengoptimalkan ponsel.
Ilustrasi tips mengoptimalkan ponsel. /Pixabay/PankeysonPhotos/

PR DEPOK – Tips optimalkan ponsel untuk kurangi ‘Burnout’ demi kesehatan tubuh dan kenyamanan hidup.

Burnout atau kelelahan mental bisa terjadi karena kesulitan memisahkan pekerjaan dan kehidupan personal dan pekerjaan selama bekerja di rumah.

Work from home, bekerja dari rumah, mengharuskan seseorang terus terhubung ke internet dan gawainya.

Baca Juga: Ria Ricis Akan Sumbangkan Uang dari Hasil Pernikahannya, Istri Teuku Ryan: Takut Ngerepotin Orang

Meski begitu, gawai bisa digunakan untuk mengurangi kelelahan mental, seperti dikutip dari siaran pers Samsung.

Dikutip oleh Pikiranrakyat-Depok.com dari Antaranews.com 14 November 2021, Berikut ini beberapa cara untuk mengurangi ‘Bunout’ atau kelelahan mental, dan tips mengopimalkan pengunaan ponsel.

1. Waktu untuk diri sendiri

Setelah seharian bekerja, berikan hadiah kepada diri sendiri dengan ‘me time’ atau meluangkan waktu untuk diri sendiri.

Baca Juga: Arie Untung Akui Pernah Alami seperti Baim Wong Saat Hadiri Resepsi: Jamnya Bener, Harinya yang Salah

Halaman:

Editor: Imas Solihah

Sumber: ANTARA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x