Rekomendasi 7 Aplikasi Persediaan Barang Terbaru Tahun 2022

- 9 Desember 2021, 08:00 WIB
Ilustrasi Aplikasi persediaan barang.
Ilustrasi Aplikasi persediaan barang. /Pixabay/Mario/

4. eStock: Stock Manager, Inventory Manager

Aplikasi persediaan barang yang dapat Anda unduh secara gratis adalah eStock: Stock Manager, Inventory Manager. Aplikasi ini tergolong masih baru karena baru saja dirilis di tahun 2019. Namun pengguna aplikasi ini juga sdah cukup banyak dengan jumlah pengguna lebih dari 50 ribu lebih. Dengan aplikasi ini, akan memudahkan Anda dalam mengupdate stok barang Anda dan menambahkan berbagai detail barang seperti Id barang, nama barang, deskripsi serta fitur barang.

Bahkan adalah eStock: Stock Manager, Inventory Manager juga menyediakan QR dan Barcode yang secara otomatis akan muncul untuk membaca kode barang. Selain itu, terdapat fitur laporan dan daftar stok barang secara otomatis, sehingga Anda tidak perlu lagi membuat laporan persediaan barang secara manual, karena hanya tinggal menariknya dari sistem dan laporan secara otomatis sudah dapat Anda lihat.

5. Smart Inventory System

Memiliki tampilan yang simple dan trendy, membuat aplikasi ini banyak digunakan oleh para pelaku usaha pemula hingga pengusaha menengah. Smart Inventory System dirancang dengan berbagai fitur unggulan, salah satunya adalah penggunaan sistem barcode pada sistem barang yang Anda masukkan kedalam aplikasi ini.

Bahkan Anda juga bisa membuat nama barang dengan mencetak tag harga suatu barang untuk dijadikan barcode. Smart Inventory System juga memudahkan Anda dalam memeriksa ketersediaan stok barang secara real time. Dengan begitu bisnis Anda akan berjalan dengan lancar karena setiap barang yang akan dijual sudah bisa dipastikan ketersediaannya.

Baca Juga: 15 Tips Mencegah Penyakit Jantung, Nomor 6 Coba Mulai Dilakukan dari Sekarang

6. Stock Count

Stock Count dapat membantu Anda dalam mengecek barang masuk dan keluar dengan cepat dan mudah. Dalam penggunaannya, aplikasi ini terdapat fitur barcode scanner yang tersambung dengan kamera pada perangkat Anda seperti Anda dapat mengeceknya di Smartphone atau Laptop. Jadi, Anda juga tetap bisa mengecek stok barang kapan saja dan dimana saja secara lebih mudah.

Aplikasi stock count yang terhubung langsung dengan layanan e-mail, sehingga setiap laporan persediaan barang serta riwayat transaksi akan langsung di emailkan ke Anda jika hal itu diperlukan. Hal ini tentu saja akan memudahkan Anda dalam memanage ketersediaan barang hanya dengan mengeceknya lewat aplikasi Smart Inventory System secara lebih mudah dan cepat.

Halaman:

Editor: Adithya Nurcahyo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah