Cara Cek Penerima Kartu Lansia Jakarta 2023 di siladu.jakarta.go.id, Sudah Cair Hari Ini?

1 Juni 2023, 12:14 WIB
Cara Cek Penerima Kartu Lansia Jakarta 2023 /pixabay/

PR DEPOK - Berikut terangkum cara cek penerima Kartu Lansia Jakarta (KLJ) 2023 di siladu.jakarta.go.id yang dikabarkan cair hari ini.

Sebagian masyarakat mulai mencari kembali informasi seputar Kartu Lansia Jakarta 2023.

Pemprov DKI Jakarta kabarnya akan segera mencairkan dana bantuan sosial atau bansos khusus untuk lansia lewat program Kartu Lansia Jakarta 2023.

Baca Juga: Baekhyun, Xiumin, dan Chen Putuskan Kontrak dengan SM Entertainment, Pertanda Pindah Agensi?

Sebelumnya, pencairan dana Kartu Lansia Jakarta 2023 ini dikabarkan akan cair pada Ramadhan 2023. Namun, pencairan dikabarkan akan mulai dilakukan bertahap pada awal Juni 2023.

Penerima KLJ akan mendapatkan dana bantuan Rp600.000 per tahap atau per bulan selama tiga bulan, dengan total Rp1,8 juta.

Namun menurut berbagai informasi, kabarnya penyaluran KLJ pada tahun ini akan dikurangi menjadi Rp300,000 saja alias total BLT Rp900,000 per tahun.

Baca Juga: Cek Rekening Sekarang! Pencairan KJMU Tahap 1 Tahun 2023 Sudah Dimulai, Total Rp9 Juta per Semester

Tidak perlu risau karena info tersebut hanya rumor, dikurangi atau tidaknya adalah keputusan dari Dinas Sosial (Dinsos).

Bila ada informasi terbaru seputar KLJ pasti Dinsos akan memberitahukan kelanjutannya dan akan tersedia di artikel Pikiranrakyat-Depok.com

Cara Cek Penerima Bansos Lansia di siladu.jakarta.go.id 2023

– Buka laman resmi Dinas Sosial atau klik link SILADU | PUSDATIN JAMSOS DKI JAKARTA

Baca Juga: Kondisi David Ozora Sekarang, Habis Jalani Operasi di Pergelangan Kakinya

– Masukan Nomor Induk Kependudukan (NIK) KTP DKI Jakarta

– Klik cek

– Akan muncul informasi terkait penerima bantuan KLJ, KAJ, dan KPDJ.

Demikian informasi cara cek penerima bansoss lansia di siladu.jakarta.go.id 2023.***

Editor: Nur Annisa

Tags

Terkini

Terpopuler