Bansos 2021 BPNT Rp200 Ribu Bulan Maret dari Kemensos Cair, Cek di dtks.kemensos.go.id

- 1 Maret 2021, 18:58 WIB
Ilustrasi bansos 2021.
Ilustrasi bansos 2021. /Antara

Program bansos 2021 BPNT Rp200 ribu bertujuan untuk mengurangi beban pengeluaran KPM melalui pemenuhan sebagian kebutuhan pangan, memberikan gizi yang lebih seimbang kepada KPM.

Untuk memastikan bansos 2021 BPNT Rp200 ribu bulan Maret 2021 cair, KPM bisa cek di dtks.kemensos.go.id untuk pastikan terdaptar sebagai penerima Bansos 2021 berupa BPNT Rp200 ribu dari Kemensos.

Sementara itu, BPNT Rp200.00 dicairkan kembali Kemensos pada bulan Maret 2021 senilai Rp42,5 triliun dengan sasaran 18,8 juta keluarga.

Program Bansos 2021 BPNT Rp200 ribu ini merupakan salah satu program perlindungan sosial dan masuk prioritas Pemulihan Ekonomi Nasional (PEN) tahun 2021.

Baca Juga: Neno Warisman Soroti Perizinan Investasi Miras: Sekalian Saja Legalkan Perjudian dan Prostitusi

Pemerintah memberikan bantuan dalam bentuk sembako full dalam setahun dari Januari hingga Desember 2021.

Kriteria penerima bansos 2021 BPNT Rp200.000 adalah keluarga dengan kondisi sosial ekonomi terendah di daerah pelaksanaan.

Selain itu, KPM penerima BPNT Rp200.000 adalah yang namanya termasuk di dalam Daftar Penerima Manfaat (DPM) yang ditetapkan oleh KPA di Kementerian Sosial.

Kemensos sendiri mengacu pada Data Terpadu Kesejahteraan Sosial (DTKS) dan bisa diakses oleh Pemerintah Provinsi dan Pemerintah Kabupaten/Kota melalui aplikasi SIKS-NG menu Bantuan Sosial Pangan (BSP).

Baca Juga: Amien Rais Sebut Jokowi Keliru Moral Soal Miras, Ferry Koto: Jika Sudah Benci, Profesor pun Bisa Hilang Akal

Halaman:

Editor: Ramadhan Dwi Waluya


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x