BST Kemensos Diperpanjang! Lantas Bantuan Rp300 Ribu Kapan Cair? Simak Bocorannya di Sini

- 3 Juli 2021, 16:16 WIB
Ilustrasi BST Kemensos Rp300 Ribu.
Ilustrasi BST Kemensos Rp300 Ribu. /Instagram/@pidjar.ig.

PR DEPOK – Bantuan Sosial Tunai (BST) Kemensos dikabarkan akan diperpanjang, lantas sebagian masyarakat bertanya kapan cair.

Untuk mengetahui informasi BST Kemensos kapan cair karena sebelumnya diperpanjang, simak penjelasannya di akhir artikel ini.

Anda bisa mengakses cekbansos.kemensos.go.id untuk melihat kapan waktu cair BST Kemensos yang diperpanjang ini.

Baca Juga: Tegas Menolak Masjid Ditutup Selama PPKM Darurat, Refrizal: Apa Tidak Takut Allah SWT Murka?

Sebagaimana diberitakan, pemerintah melalui Menteri Keuangan (Menkeu) Sri Mulyani memperpanjang BST Kemensos selama dua bulan.

Hal tersebut dilakukan untuk meringankan masyarakat yang terdampak Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan Masyarakat (PPKM) Darurat.

Menkeu Sri Mulyani menerangkan bahwa BST Kemensos pada awalnya hanya diberikan untuk empat bulan.

Baca Juga: Isak Tangis Didi Mahardhika Hanya Bisa Peluk Mobil Jenazah Rachmawati Soekarnoputri: I Love U Mbu

Penyaluran tersebut yakni dari bulan Januari hingga April dengan realisasi sebesar Rp11,94 triliun untuk 9,6 juta KPM dengan indeks bantuan sebesar Rp300.000 per KPM/bulan.

Halaman:

Editor: Ramadhan Dwi Waluya


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x