Cara Dapat Token Listrik Gratis Bulan September hingga Desember 2021

- 13 September 2021, 15:35 WIB
Simak cara dapat token listrik gratis PLN bulan September hingga Desember 2021.
Simak cara dapat token listrik gratis PLN bulan September hingga Desember 2021. /Dok. Pikiran Rakyat /

Baca Juga: Cara Daftar Bansos PPKM Darurat 2021 Beserta Link Cek Penerima Bantuan PPKM secara Online

Cara Dapat Diskon Token Listrik Gratis 2021

Bantuan subsidi diskon token listrik gratis September-Desember 2021, akan diberikan secara langsung kepada pelanggan.

Namun, ada perbedaan penyaluran bantuan bagi pelanggan PLN pascabayar dengan prabayar.

1. Bagi pelanggan PLN pascabayar, subsidi diskon token listrik gratis 2021 akan diberikan secara langsung dengan memotong tagihan rekening listrik pelanggan.

2. Bagi pelanggan PLN prabayar, subsidi diskon token listrik gratis 2021 akan diberikan saat pelanggan membeli token listrik.

Baca Juga: Cara Cek Penerima Bansos PPKM Darurat Jawa Barat secara Online untuk Dapatkan Bantuan BST, BPNT, PKH

Sebagai catatan tambahan, untuk pelanggan kategori daya 450 VA, bantuan subsdidi diskon listrik gratis 2021 sebesar 50% akan diberikan dengan maksimal penggunaan 720 jam nyala.

Kemudian, untuk pelanggan 450 VA pascabayar, bantuan akan didapatkan saat pelanggan membayar tagihan rekening listrik.

Untuk pelanggan 900 VA, harus melakukan pendaftaran DTKS Kemensos terlebih dahulu jika ingin mendapatkan bantuan subsidi diskon token listrik gratis sebesar 25%.

Halaman:

Editor: Bintang Pamungkas

Sumber: PLN ANTARA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x