Cara Cek Bansos November 2021 secara Online Lewat KTP untuk Cairkan Bantuan PKH atau BPNT

- 5 November 2021, 18:50 WIB
Segera cek bansos November 2021 secara online lewat KTP.
Segera cek bansos November 2021 secara online lewat KTP. /[email protected].

Besaran bantuan PKH untuk penyaluran tahap keempat, yakni kategori ibu hamil/nifas Rp750.000, anak usia dini 0-6 tahun Rp750.000.

Kemudian, penyandang disabilitas berat Rp600.000, warga lanjut usia di atas 60 tahun Rp600.000.

Selanjutnya, pendidikan anak SD/sederajat Rp225.000, pendidikan anak SMP/sederajat Rp375.000, pendidikan anak SMA/sederajat Rp450.000.

Baca Juga: Cara Daftar BLT Ibu Hamil dan Balita untuk Dapat Total Bansos Rp6 Juta

Bantuan PKH tersebut akan diberikan untuk maksimal 4 jiwa atau anggota keluarga dalam satu KPM.

Apabila terdaftar sebagai KPM BPNT, maka akan mendapatkan bantuan BPNT untuk November 2021 sebesar Rp200.000 per KPM.

Untuk masyarakat yang ingin melakukan cek penerima bansos November 2021 secara online, dapat disimak selengkapnya berikut ini.

Baca Juga: Cara Daftar BLT Lansia dan Penyandang Disabilitas untuk Dapat Bansos Rp2,4 Juta

Cara Cek Penerima Bansos November 2021

1. Buka situs DTKS Kemensos, yakni cekbansos.kemensos.go.id.

Halaman:

Editor: Bintang Pamungkas

Sumber: Kemensos


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah