Cara Daftar BLT Balita 0-6 Tahun 2022 Online, Modal KTP Bisa Dapat Bantuan Rp3 Juta

- 2 Maret 2022, 12:39 WIB
 Ilustrasi - Simak cara daftar BLT balita 0-6 tahun secara online dengan bermodal KTP bisa dapatkan bantuan hingga Rp3 juta.
Ilustrasi - Simak cara daftar BLT balita 0-6 tahun secara online dengan bermodal KTP bisa dapatkan bantuan hingga Rp3 juta. /Pixabay./

6. Bisa juga pilih Daftar Usulan oleh pemilik akun

Pemilik akun bisa mendaftarkan dirinya, keluarga atau masyarakat lain atau fakir miskin lain secara langsung pada tombol tambah usulan.

Baca Juga: Cara Klaim JHT Online 2022, Lengkap dengan Syarat Agar Dana BPJS Ketenagakerjaan Bisa Cepat Cair

7. Pilih bansos PKH

Data yang berhasil diusulkan akan memuat nama, NIK dan status kesesuaian Dukcapil, kesesuaian wilayah dengan pengusul Kartu Keluarga (KK).

Adapun masyarakat yang tergolong sebagai KPM PKH, berhak mendapatkan uang BLT balita usia 0- tahun hingga Rp3 juta.

Untuk jadwal pencairan BLT balita usia 0-6 tahun dilakukan setiap tiga bulan dalam empat tahapan yang dimulai dari Januari, April, Juli, dan Oktober 2022.

BLT balita usia 0-6 tahun di 2022 dikabarkan akan disalurkan Kemensos melalui Bank Himbara.***

Halaman:

Editor: Ramadhan Dwi Waluya


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah