Cek Daftar Penerima Bansos PKH Cair April 2022 di Sini, Ada BLT untuk Balita dan Ibu Hamil Rp3 Juta

- 1 April 2022, 15:55 WIB
Ilustrasi bansos PKH seperti bantuan ibu hamil dan balita.
Ilustrasi bansos PKH seperti bantuan ibu hamil dan balita. /Pixabay/EmAji.

6. Klik menu Cek Bansos

Baca Juga: Mudik Wajib Vaksin Booster, Jokowi: Jangan Bandingkan dengan MotoGP

7. Masukkan data wilayah seperti provinsi, kabupaten, kecamatan, dan kelurahan

8. Ketik nama sesuai KTP

9. Klik Cari Data

Kemudian, tunggu hingga link cekbansos.kemensos.go.id dan aplikasi Cek Bansos menampilkan hasil yang sesuai dengan data KTP telah yang dimasukkan.

Apabila terdaftar sebagai penerima bansos PKH cair April 2022, maka akan muncul keterangan nama, wilayah, dan BLT balita dan ibu hamil yang akan cair pada periode kapan.

Baca Juga: BPNT Rp600 Ribu Cair Lagi April 2022, Segera Cek Penerima Bansos Sembako di cekbansos.kemensos.go.id

Bagi masyarakat yang namanya terdaftar sebagai penerima BLT balita dan ibu hamil, bisa cairkan bantuan total Rp3 juta per tahun ke Bank Himbara atau agen yang ditunjuk sesuai jadwal yang ditetapkan.

Bansos PKH cair April 2022 kategori balita dan ibu hamil akan dicairkan dalam empat tahap dengan besaran dana Rp750.000 tiap tahap mulai bulan Januari, April, Juli, dan Oktober.***

Halaman:

Editor: Ramadhan Dwi Waluya


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah