Cara Daftar dan Cek Penerima BLT Balita 0-6 Tahun yang Cair April 2022, Ada Bantuan hingga Rp3 Juta

- 14 April 2022, 11:38 WIB
Ilustrasi BLT balita usia 0-6 tahun.
Ilustrasi BLT balita usia 0-6 tahun. /Pixabay.

4. Selanjutnya, masukkan data diri sesuai kolom yang diminta

5. Unggah dua buah foto, di antaranya foto KTP dan satu foto diri Anda yang memegang KTP

6. Pastikan data yang diisi sudah benar. Kemudian klik "Buat Akun Baru"

7. Setelah registrasi akun berhasil, selanjutnya pilih menu "Daftar Usulan"

8. Memasukkan kembali data diri pada kolom yang tersedia

9. Pilih jenis bansos yang ingin didapatkan yaitu Kategori Anak Usia Dini 0 s.d. 6 Tahun.

Baca Juga: Banjir dan Tanah Longsor Melanda Afrika Selatan, 59 Orang Dikonfirmasi Tewas

Setelah berhasil, Kemensos akan memverifikasi data yang telah didaftarkan sesuai dengan dukcapil dan NIK wilayahnya.

Jika verifikasi berhasil dan disetujui, maka penerima manfaat BLT balita 0-6 tahun bisa langsung cek di situs resmi Kemensos.

1. Masuk ke situs cekbansos.kemensos.go.id

Halaman:

Editor: Ramadhan Dwi Waluya


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah