Apakah PKH Tahap 2 Sudah Cair? Berikut Jadwal dan Cara Cek Penerima dengan Login cekbansos.kemensos.go.id

- 27 April 2022, 19:34 WIB
Cek Nama Penerima Bansos PKH
Cek Nama Penerima Bansos PKH /Tangkap layar/cekbansos.kemensos.go.id.

PR DEPOK – Apakah PKH tahap 2 sudah cair? Simak berikut ini jadwal dan cara cek penerima dengan login cekbansos.kemensos.go.id.

Bansos PKH tahap 2 masih akan cair hingga Desember 2022 mendatang dan hingga Juni bantuan PKH tahap 2 ini masih termasuk ke dalam penyaluran tahap 2.

KPM yang ingin tahu apakah sudah menjadi penerima PKH tahap 2 atau belum, bisa login ke cekbansos.kemensos.go.id untuk cek penerima bantuan.

Baca Juga: Apa Itu PDSI? Organisasi Baru yang Dideklarasikan Anak Buah Terawan

Bansos PKH tahap 2, akan diberikan oleh Pemerintah kepada 8 kategori yang berasal dari keluarga miskin, rentan miskin, dan korban bencana alam atau musibah.

Sebagaimana dikutip oleh Pikiranrakyat-Depok.com dari website Cek Bansos Kemensos, berikut cara cek penerima bansos PKH tahap 2.

Cara Cek Penerima PKH tahap 2 2022:

1. Tahap pertama harus mengunjungi website cekbansos.kemensos.go.id.

Baca Juga: Bagaimana Cara Terdaftar di DTKS? Simak Cara Daftar agar Mendapatkan Bansos PKH hingga PBI

Halaman:

Editor: Nur Annisa


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah