Cara Daftar DTKS Kemensos secara Offline untuk Dapat Bansos PKH dan BPNT Tahap 2 pada Mei 2022

- 30 April 2022, 17:48 WIB
Simak cara daftar DTKS secara offline.
Simak cara daftar DTKS secara offline. /ANTARA FOTO/Novrian Arbi.

Adapun, berikut ini kategori bantuan BLT dan BPNT tahap 2 Mei 2022 yang disalurkan oleh Kemensos, antara lain adalah:

Bansos BLT:

1. BLT ibu hamil dan nifas Rp2,4 juta per tahun.

2. BLT balita usia dini 0-6 tahun Rp2,4 juta per tahun.

Baca Juga: Berikut 3 Resep Menu Masakan Utama Spesial Hari Raya Idul Fitri

3. BLT anak sekolah SD Rp900.000 per tahun.

4. BLT anak sekolah SMP Rp1,5 juta per tahun.

5. BLT anak sekolah SMA Rp1,5 juta per tahun.

6. BLT lansia 60 tahun ke atas Rp2,4 juta per tahun.

Baca Juga: Akankah Swiss Melepas Netralitasnya demi Bergabung dengan NATO? Begini Penjelasan Direktur Swisspeace

Halaman:

Editor: Nur Annisa


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah