Cara Daftar DTKS Kemensos agar Dapat Bansos PKH dan BPNT Bulan Mei 2022 yang Bisa Dilakukan via HP

- 8 Mei 2022, 17:05 WIB
Ilustrasi uang rupiah.
Ilustrasi uang rupiah. /Antara/Indrianto Eko Suwarso/YU/aa./

Berikut adalah persyaratan untuk daftar DTKS Kemensos agar dapat bansos PKH dan BPNT di bulan Mei 2022.

- Masyarakat yang masuk dalam kategori miskin atau rentan miskin

- Masyarakat yang tergolong pihak atau keluarga yang terdampak oleh pandemi Covid-19

Baca Juga: Hati-hati! 7 Faktor Risiko Serangan Jantung pada Perempuan Usia Muda

- Masyarakat yang kehilangan mata pencaharian yang diakibatkan Pemutusan Hubungan Kerja/PHK

- Masyarakat yang bukan termasuk dalam keluarga anggota Aparatur Sipil Negara (ASN), TNI dan Polri

Apabila calon Keluarga Penerima Manfaat (KPM) sudah memenuhi syarat untuk mendaftar DTKS dan menerima bansos PKH atau BPNT maka bisa langsung proses registrasi.

Baca Juga: Hasil Sementara Thomas Cup 2022: Anthony Ginting Kalah, Indonesia Sumbang Poin ke Singapura

Hal yang perlu dipersiapkan sejak awal tentunya adalah handphone (HP) yang digunakan untuk mengunduh aplikasi Cek Bansos Kemensos.

Selain itu, perlu diperhatikan bahwa juga memerlukan kartu identitas diri yang sesuai dengan Dukcapil atau KTP.

Halaman:

Editor: Ahlaqul Karima Yawan

Sumber: Kemensos


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x