Jangan Anggap Enteng! Simak Penyebab Penyaluran PKH Ibu Hamil Dihentikan oleh Pemerintah

- 7 Juni 2022, 10:21 WIB
Ilustrasi penyebab penyaluran PKH ibu hamil dihentikan pemerintah.
Ilustrasi penyebab penyaluran PKH ibu hamil dihentikan pemerintah. /Tangkapan layar YouTube Kemensos RI

Berikut penyebab bansos PKH ibu hamil dihentikan oleh pemerintah:

1. Penerima manfaat tidak melakukan pemeriksaan kehamilan di fasilitas kesehatan sebanyak minimal empat kali selama masa kehamilan.

Baca Juga: STB TV Digital Gratis Dibagikan kepada Penerima PKH di Pulau Lombok

2. Tidak melahirkan di fasilitas pelayanan kesehatan yang sudah ditetapkan pemerintah.

3. Penerima manfaat tidak memeriksakan kesehatan ibu nifas empat kali selama 42 hari setelah melahirkan

Itulah beberapa penyebab pemerintah menghentikan penyaluran bansos PKH ibu hamil tahap 2, yang cair bulan Juni 2022.***

Halaman:

Editor: Nur Annisa


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x