BPNT Kartu Sembako 2022 Kapan Cair? Ini Jadwal dan Cara Daftar DTKS Online Pakai KTP dan HP

- 27 Juni 2022, 09:58 WIB
Simak penjelasan tentang cara daftar DTKS DKI tahap 2 yang dibuka hingga 28 Mei 2022, serta syarat yang dibutuhkan.
Simak penjelasan tentang cara daftar DTKS DKI tahap 2 yang dibuka hingga 28 Mei 2022, serta syarat yang dibutuhkan. /Dok Kemensos

PR DEPOK - BPNT Kartu Sembako 2022 kapan cair? Simak ini jadwal dan cara daftar DTKS online pakai KTP dan HP.

BPNT Kartu Sembako 2022 masih dijadwalkan cair hingga Desember 2022 mendatang untuk KPM.

Nantinya, BPNT Kartu Sembako ini bisa dicairkan setiap bulannya sebanyak 1 kali pencairan, dengan cara daftar DTKS online pakai KTP dan HP.

Baca Juga: Pembeli Tak Punya Aplikasi PeduliLindungi Bisa Beli Minyak Goreng Curah, Ini Syarat dan Caranya

Untuk bisa melakukan proses daftar DTKS online, KPM harus mengunduh aplikasi Cek Bansos melalui layanan Android (Play Store).

Sebagaimana dikutip oleh Pikiranrakyat-Depok.com dari Instagram Kemensos, berikut cara daftar DTKS online pakai KTP dan HP, untuk bisa dapat BPNT Kartu Sembako 2022.

1. Pertama, unduh aplikasi Cek Bansos melalui layanan Android (Play Store) menggunakan HP.

2. Sediakan KTP untuk daftar DTKS online, untuk dapat BPNT Kartu Sembako 2022.

Baca Juga: Info PKH Tahap 3 2022 Kapan Cair dan Cara Cek Penerima di cekbansos.kemensos.go.id

Halaman:

Editor: Nur Annisa


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah