PKH Lansia Tahap 3 Mulai Dicairkan, Segera Unduh Aplikasi Ini untuk Daftar dan Dapat Bantuan Rp2,4 Juta

- 7 Juli 2022, 22:06 WIB
PKH lansia tahap 3
PKH lansia tahap 3 /Kemensos

PR DEPOK - PKH lansia tahap 3 mulai dicairkan. Segera unduh aplikasi ini untuk daftar dan dapat bantuan Rp2,4 juta.

PKH lansia tahap 3 sudah mulai dicairkan oleh Pemerintah, kepada masyarakat yang sudah berusia 60 tahun ke atas.

PKH lansia tahap 3 ini diberikan oleh Kemensos, untuk membantu masyarakat yang berusia senja yang sudah tidak memiliki penghasilan tetap per bulannya.

Baca Juga: 4 Hari Haram untuk Berpuasa di Bulan Dzulhijjah 1443 H, Salah Satunya saat Hari Raya Idul Adha

Untuk bisa mendapatkan PKH lansia tahap 3 ini, masyarakat hanya perlu mengunduh aplikasi Cek Bansos untuk daftar dan dapat bantuan Rp2,4 juta.

Sebagaimana dikutip oleh Pikiranrakyat-Depok.com dari Intagram Kemensos, berikut ini cara daftar DTKS untuk dapat PKH lansia tahap 3.

1. Tahap pertama, unduh aplikasi Cek Bansos melalui Play Store untuk daftar DTKS.

2. Siapkan KTP untuk daftar DTKS, untuk dapat PKH lansia tahap 3.

Baca Juga: 13 Sunah Nabi di Hari Raya Idul Adha, Salah Satunya Jalan Pergi dan Pulang Dianjurkan Berbeda

Halaman:

Editor: Nur Annisa


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah