PKH Tahap 3 2022 Kapan Cair Bulan Ini? Simak Tanggalnya serta Cara Cek Penerima BLT Ibu Hamil hingga Lansia

- 28 Juli 2022, 06:20 WIB
PKH tahap 3 kapan cair bulan ini? Simak tanggal cairnya serta cara cek penerima BLT untuk ibu hamil, lansia, hingga balita di sini.
PKH tahap 3 kapan cair bulan ini? Simak tanggal cairnya serta cara cek penerima BLT untuk ibu hamil, lansia, hingga balita di sini. /Dok Kemensos

3. Kategori anak SD menerima Rp225.000 per tahap atau Rp900.000 dalam setahun.

4. Kategori anak SMP menerima Rp375.000 per tahap atau Rp1,5 juta per tahun.

Baca Juga: Prakiraan Cuaca Depok Hari Ini Kamis, 28 Juli 2022: Waspada Hujan Disertai Petir dan Angin Kencang Jelang Sore

5. Kategori anak SMA menerima Rp500.000 per tahap atau Rp2 juta per tahun.

6. Kategori penyandang disabilitas menerima Rp600.000 per tahap atau Rp2,4 juta per tahun.

7. Kategori lansia di atas 60 tahun menerima Rp600.000 per tahap atau Rp2,4 juta per tahun.

Lantas, PKH tahap 3 kapan cair bulan ini? Untuk tanggal pencairan, PKH sudah mulai disalurkan sejak tanggal 1 Juli 2022 dan akan berlangsung hingga tanggal 31 di tiga bulan ke depan.

Baca Juga: Cek Penerima Bansos Bulan Ini, PKH tahap 3 dan BPNT Sembako Hanya Cair untuk Golongan Masyarakat Ini

Penyaluran bansos PKH tahap 3 akan dilakukan selama tiga bulan, yakni hingga bulan September mendatang.

Berikut ini cara cek penerima PKH bulan ini lewat situs cekbansos.kemensos.go.id.

Halaman:

Editor: Annisa.Fauziah

Sumber: Kemensos


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah