Simak Cara Cek Penerima BSU 2022, Pekerja dengan Kriteria Berikut Bisa Dapat BLT Subsidi Gaji

- 9 Agustus 2022, 15:38 WIB
Berikut ini dipaparkan cara cek penerima BSU 2022 dan kriteria pekerja yang bisa dapat BLT Subsidi Gaji.
Berikut ini dipaparkan cara cek penerima BSU 2022 dan kriteria pekerja yang bisa dapat BLT Subsidi Gaji. /Tangkap layar bsu.kemnaker.go.id.

Namun jika pekerja belum memiliki rekening Himbara, maka akan dibuatkan rekening kolektif oleh Kemnaker yang bekerja sama dengan pihak bank dan perusahaan tempat bekerja.

Cek daftar penerima dan kriteria penerima BSU 2022 dapat melalui situs resmi Kemnaker di bsu.kemnaker.go,id.

Baca Juga: Cara Cek Kartu Prakerja yang Sudah Terdaftar di www.prakerja.go.id

Cara cek penerima BSU atau BLT Subsidi Gaji 2022

Berikut ini merupakan langkah-langkah untuk cek daftar penerima BLT Subsidi Gaji tahun 2022, pengecekan ini dilakukan untuk mengetahui apakah Anda terdaftar sebagai penerima BSU 2022 atau tidak.

1. Kunjungi situs kemnaker.go.id

2. Daftar akun bagi pekerja yang belum memiliki akun

3. Login ke dalam akun masing-masing pekerja

Baca Juga: 14 Link Twibbon Ucapan Hari Veteran Nasional Gratis, Penuh Pesan Membangun Beserta Cara Pasangnya

4. Lengkapi profil seperti biodata diri, tentang, dan status pernikahan serta lokasi

Halaman:

Editor: Gracia Tanu Wijaya

Sumber: BSU Kemnaker


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah