5 Cara Cek BPJS Ketenagakerjaan Aktif atau Tidak agar Bisa Cairkan BSU 2022 Rp600.000 dari Kemnaker

- 11 September 2022, 20:43 WIB
Ilustrasi logo BPJS Ketenagakerjaan. 5 cara cek status BPJS Ketenagakerjaan aktif atau tidak agar bisa cairkan BSU 2022
Ilustrasi logo BPJS Ketenagakerjaan. 5 cara cek status BPJS Ketenagakerjaan aktif atau tidak agar bisa cairkan BSU 2022 /Dok BPJS Ketenagakerjaan

2. Lewat call center di nomor 175

Anda bisa langsung menghubungi call center di nomor 175, lalu tanyakan langsung status keanggotaan dengan menyebutkan nomor BPJS Ketenagakerjaan Anda.

Layanan ini hanya aktif melayani mulai pukul 06:00 hingga pukul 22:00 WIB.

3. Lewat link resmi di sso.bpjsketenagakerjaa.go.id

Anda bisa langsung login ke laman sso.bpjsketenagakerjaan.go.id dengan cara memasukkan email dan password Anda.

Selanjutnya, klik ‘Saya Bukan Robot’ dan ikuti petunjuk berikutnya.

Baca Juga: Rencana BPOM Soal Galon Sekali Pakai Tak Efisien, Diklaim Hanya Timbulkan Timbunan Sampah di TPA

Kemudian klik tombol ‘login’, lalu pilih menu layanan.

Lanjutkan denga klik tombol ‘Kartu Digital’ dan klik gambar kartu.

Nantinya sistem akan memunculkan nama dan data diri peserta yang menunjukkan status aktif atau tidaknya sebagai peserta BPJS Ketenagakerjaan serta nomor rekening.

Halaman:

Editor: Iis Suwandi

Sumber: BPJS Ketenagakerjaan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah