Cara Cek Penerima BSU atau BLT Subsidi Gaji 2022 Online dengan Login kemnaker.go.id

- 15 September 2022, 13:10 WIB
Ilustrasi - Simak penjelasan lengkap cara cek penerima BSU 2022 online dengan login kemnaker.go.id untuk cairkan BLT Subsidi Gaji sebesar Rp600.000 bagi pekerja.
Ilustrasi - Simak penjelasan lengkap cara cek penerima BSU 2022 online dengan login kemnaker.go.id untuk cairkan BLT Subsidi Gaji sebesar Rp600.000 bagi pekerja. /Tangkap layar bsu.kemnaker.go.id

Lalu pastikan bahwa pekerja juga belum menerima program bantuan berupa Kartu Prakerja, Program Keluarga Harapan (PKH) dan Bantuan Produktif Usaha Mikro (BPUM). 

Jika semua ketentuan di atas sudah terpenuhi, pekerja dapat melakukan pengecekkan BSU 2022 secara online berikut;

1. Akses link resmi kemnaker.go.id melalui browser HP atau laptop. 

2. Pekerja yang sudah memiliki akun bisa klik 'Daftar/Masuk' dan login dengan memasukkan email serta password

3. Sementara untuk yang belum mempunyai akun, klik 'Daftar/Masuk' dan pilih 'Daftar Sekarang'. Lalu isi data pribadi seperti NIK KTP, Nama Lengkap dan Nama Ibu Kandung.

Baca Juga: Mengenal ETLE Mobile Gadget, Sensor Kamera untuk Memfoto Pengendara yang Melanggar Lalu Lintas

4. Klik 'Berikutnya'. 

5. Masukkan email dan nomor HP. 

6. Buat password dan pilih 'Daftar Sekarang'. 

Baca Juga: Cara Cek Nama Penerima PKH 2022 Tahap 3 Online Lewat HP

Halaman:

Editor: Wulandari Noor

Sumber: kemnaker.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah