BSU Tahap 2 Sudah Cair bagi Pekerja, Simak Cara Cek Nama Penerima BLT Subsidi Gaji Rp600.000

- 23 September 2022, 11:42 WIB
Simak informasi mengenai cara cek nama penerima BLT Subsidi Gaji beserta syarat mendapatkan BSU tahap 2 bagi pekerja.
Simak informasi mengenai cara cek nama penerima BLT Subsidi Gaji beserta syarat mendapatkan BSU tahap 2 bagi pekerja. /Tangkap layar bsu.kemnaker.go.id.

Pada penyaluran BSU tahap 2, pemerintah akan membagikan kepada 1.358.036 orang pekerja, yang tentunya telah memenuhi syarat dan kriteria penerima.

Adapun syarat yang harus dipenuhi sebagai berikut:

- Merupakan WNI dibuktikan dengan kepemilikan NIK

Baca Juga: Ciri Pelaku Usaha yang Akan Dapat BPUM 2022, Cek Penerima BLT UMKM Rp600.000 di eform.bri.co.id

- Peserta aktif BPJS Ketenagakerjaan per Juli 2022

- Mempunyai gaji paling tinggi Rp3,5 juta (pekerja/buruh yang bekerja di wilayah dengan upah minimum provinsi atau kabupaten/kota lebih besar dari Rp3,5 juta, maka persyaratan gaji tersebut menjadi paling banyak sebesar upah minimum kabupaten/kota atau provinsi dibulatkan ke atas hingga ratus ribuan penuh)

- Bukan PNS, Polri dan TNI

Baca Juga: Modal NIK KTP dan Login ke eform.bri.co.id, Pelaku Usaha Bisa Cairkan Rp600.000 dari BPUM 2022 atau BLT UMKM

- Tidak menerima bantuan sosial lainnya

Itulah tadi informasi mengenai cara cek nama penerima BLT Subsidi Gaji beserta syarat mendapatkan BSU tahap 2 bagi pekerja.***

Halaman:

Editor: Gracia Tanu Wijaya

Sumber: Kemnaker


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x