Cara Cek Penerima PKH Tahap 4 Cair Oktober 2022 Online Lewat HP di link cekbansos.kemensos.go.id

- 7 Oktober 2022, 20:50 WIB
Berikut ini merupakan penjelasan tentang cara cek penerima bansos PKH tahap 4 yang cair di bulan Oktober ini secara online.
Berikut ini merupakan penjelasan tentang cara cek penerima bansos PKH tahap 4 yang cair di bulan Oktober ini secara online. /PIXABAY/EmAji

5. Klik 'Cari Data'.

Setelah klik 'Cari Data' lalu laman akan menampilkan data PM sesuai dengan data yang Anda masukan.

Bagi penerima PM yang nama terdaftar di link cekbansos.kemensos.go.id, laman akan menampilkan informasi nama lengkap, NIK KTP, jenis bantuan, dan status penyaluran.

Bagi PM yang terdaftar di link cekbansos.kemensos.go.id akan terima bantuan dengan nominal yang sudah ditentukan.

Baca Juga: Ciri-ciri Lolos Seleksi Kartu Prakerja Gelombang 46, Apakah Muncul Tanda-tanda Ini?

Berikut adalah nominal PKH tahap 4 cair Oktober 2022:

1. Ibu hamil mendapatkan Rp750.000.

2. Balita usia 0-6 tahun mendapatkan Rp750.000 .

3. Siswa SD atau sederajat mendapatkan Rp225.000.

Baca Juga: Apakah Media Internasional Dilarang Mengusut Tragedi Kanjuruhan? Ini Kata Mahfud MD

Halaman:

Editor: Linda Agnesia


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah