Cek Penerima BLT UMKM dengan Login eform.bri.co.id, Uang Tunai Rp600.000 Cair ke Pelaku Usaha Berikut

- 19 Oktober 2022, 09:07 WIB
Ilustrasi. Pelaku usaha ini yang nanti bakal mendapatkan BLT UMKM Rp600.000 dari Kemenkop UKM. Segera cek penerima dengan login eform.bri.co.id.
Ilustrasi. Pelaku usaha ini yang nanti bakal mendapatkan BLT UMKM Rp600.000 dari Kemenkop UKM. Segera cek penerima dengan login eform.bri.co.id. /Pixabay/EmAji.

PR DEPOK - Bantuan Langsung Tunai bagi pelaku UMKM atau BLT UMKM direncanakan akan cair lagi tahun ini ke sejumlah pelaku usaha senilai Rp600.000.

Bagi pelaku usaha yang penasaran apakah dapat uang uang tunai Rp600.000 atau tidak, bisa cek penerima BLT UMKM.

Mengacu regulasi penyaluran bantuan tahun lalu, untuk cek penerima BLT UMKM, pelaku usaha bisa login eform.bri.co.id.

Dengan login eform.bri.co.id nantinya bakal diketahui siapa saja pelaku usaha yang dapat notifikasi terdaftar atau tidak sebagai penerima bantuan Rp600.000.

Baca Juga: Kenali Tanda Pasangan yang Memiliki Love Language Physical Touch dan Cara Memperlakukannya

Apabila pelaku usaha mendapat notifikasi terdaftar usai cek penerima BLT UMKM di eform.bri.co.id, maka dia berhak mencairkan uang tunai Rp600.000 dari Kemenkop UKM.

Saat ini, tanggal penyaluran BLT UMKM Rp600.000 nagi pelaku usaha belum dapat dipastikan.

Pasalnya, Kemenkop UKM selaku penyalur BLT UMKM tengah menantikan persetujuan anggaran senilai Rp7,8 triliun dari Kemenkeu.

Jika anggaran tersebut sudah disetujui Kemenkeu maka BLT UMKM Rp600.000 bagi pelaku usaha bakal segera disalurkan.

Baca Juga: Kenali Gejala dan Tindakan yang Harus Dilakukan untuk Mengatasi Gagal Ginjal Akut pada Anak

Halaman:

Editor: Ramadhan D.W


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah