BPUM Kapan Siap Cair? Ini Kata Pihak Kemenkop UKM Serta Cara Cek Penerima di Link eform.bri.co.id

- 27 Oktober 2022, 11:22 WIB
Berikut penjelasan mengenai jadwal dan cara cek penerima BPUM 2022 di link eform.bri.co.id resmi secara online.
Berikut penjelasan mengenai jadwal dan cara cek penerima BPUM 2022 di link eform.bri.co.id resmi secara online. /Tangkap layar eform.bri.co.id.

1. Login di link eform.bri.co.id untuk cek penerima BPUM 2022 dari Kemenkop UKM Rp600.000 yang cair di Bank BRI.

2. Input nomor NIK KTP penerima BPUM 2022 untuk melakukan proses cek penerima di link eform dengan benar.

Baca Juga: WinWin WayV Ulang Tahun Besok, Simak Profil dan Biodata sang Idol dari Sub Unit NCT

3. Tulis kode verifikasi resmi dari website eform.bri.co.id untuk melanjutkan proses tahap cek penerima BPUM 2022 Rp600.000.

4. Klik pilihan menu 'Inquiry' (masuk) di halaman website untuk proses validasi nomor KTP milik penerima BPUM 2022 yang sudah diisi terlebih dahulu di kolom sebelumnya.

5. Penerima akan mendapatkan notifikasi secara resmi dari Kemenkop UKM, berisikan tentang pencairan bantuan UMKM (Bank BRI) sebagai bukti proses pencairan dana Rp600.000 (BPUM 2022).

Baca Juga: Update Covid-19 Dunia Kamis, 27 Oktober 2022: Virus Corona Kembali Bertambah, Indonesia Masuk 20 Besar

6. Kemudian tunggu sampai ada pengumuman resmi ter-update soal jadwal pencairan BPUM 2022, yang disampaikan langsung oleh pihak Kemenkop UKM secara terbuka.

7. Jika semua syarat yang diajukan untuk pencairan bantuan sudah dipenuhi, maka penerima hanya tinggal mendatangi kantor terdekat cabang Bank BRI untuk menerima dana tunai BPUM 2022 yang akan dikirimkan ke rekening penerima masing-masing, sesuai prosedur pencairan bantuan dari Kemenkop UKM untuk tahun 2022.

Adapun ini lima syarat yang wajib untuk dipenuhi penerima BPUM 2022 agar dapat mencairkan Rp600.000:

Halaman:

Editor: Gracia Tanu Wijaya

Sumber: Kemenkop UKM eform.bri.co.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah