BSU Rp600.000 Cair Lewat Kantor Pos, Ini Cara Mencairkan dan Dokumen yang Wajib Dibawa

- 8 November 2022, 11:05 WIB
Ilustrasi –Segera cairkan BSU Rp600.000 di Kantor Pos dengan membawa 3 dokumen yang menjadi syarat pencairan.
Ilustrasi –Segera cairkan BSU Rp600.000 di Kantor Pos dengan membawa 3 dokumen yang menjadi syarat pencairan. //Instagram.com/@bank_indonesia/

PR DEPOK – Kementerian Ketenagakerjaan (Kemnaker) mencairkan BSU Rp600.000 melalui Kantor Pos.

Pekerja yang terdaftar sebagai penerima BSU bisa mencairkan dana bantuan Rp600.000 di Kantor Pos dengan menyiapkan beberapa dokumen. 

Dokumen tersebut digunakan untuk validasi kebenaran terdaftar menjadi penerima BSU dan bisa mencairkan Rp600.000 lewat Kantor Pos.

Sebelum datang ke Kantor Pos, Anda perlu memastikan kembali pada aplikasi Pospay mengenai status tercantum sebagai penerima BSU Rp600.000.

Baca Juga: Klik Disini! Saksikan Live Streaming Puncak Gerhana Bulan Total Malam Ini, 8 November 2022

Ikuti langkah-langkah di bawah ini untuk cek penerima BSU Rp600.000.

- Unduh aplikasi Pospay melalui Play Store

- Lakukan registrasi akun dengan membuat username dan password

- Kemudian masukkan kode OTP yang dikirim via SMS, serta buat PIN transaksi

Halaman:

Editor: Sitiana Nurhasanah

Sumber: Kemnaker


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah