BPNT November 2022 Cair di Tanggal Ini, Segera Cek Nama Penerima untuk Dapatkan Bansos Rp200.000

- 10 November 2022, 15:53 WIB
Ilustrasi - Info tanggal cair BPNT November 2022 beserta cara cek nama penerima secara online.
Ilustrasi - Info tanggal cair BPNT November 2022 beserta cara cek nama penerima secara online. /Pixabay/EmAji

PR DEPOK - Bantuan Pangan Non Tunai atau BPNT di tahun ini rencananya masih akan terus disalurkan oleh pemerintah, termasuk di bulan November 2022.

Untuk jadwal pencairan BPNT November 2022 sendiri, direncanakan mulai cair dari tanggal 1 sampai 30 November mendatang apabila sesuai jadwalnya.

Maka, bagi masyarakat yang sudah terdaftar di DTKS, bisa segera untuk cek nama penerima BPNT November 2022 lewat cekbansos.kemensos.go.id.

Baca Juga: Sudah Tanggal 10, KJP Plus Bulan November 2022 Cair? Segera Login kjp.jakarta.go.id Tuk Cek Daftar Penerima

Nantinya jika masyarakat yang sudah terdaftar sebagai penerima BPNT November 2022, maka akan berhak mendapat bansos sebesar Rp200.000 yang cair setiap bulan.

Adapun total dana bantuan dari BPNT ini adalah Rp2,4 juta yang didapatkan oleh penerima dalam setahun pencairan.

Dana dari BPNT tersebut diharapkan pemerintah untuk membantu masyarakat membeli kebutuhan pokok seperti beras, telor, buah, daging, sayur atau lainnya di e-waroeng.

Baca Juga: Konsumsi 4 Jenis Makanan Ini Baik untuk Kesehatan Mental Anda, Salah Satunya Ikan

Akan tetapi, agar bisa menjadi penerima BPNT November 2022, masyarakat harus memenuhi syarat yang telah ditentukan, di antaranya:

Halaman:

Editor: Fajar Rahmawan

Sumber: kemensos.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah