PKH Tahap 4 Masih Cair November, Ini Kriteria dan Besaran Dana bagi Penerima Bansos

- 20 November 2022, 08:36 WIB
Simak penjelasan terkait bansos PKH tahap 4 bulan November yang cair, termasuk kriteria dan besaran dana.
Simak penjelasan terkait bansos PKH tahap 4 bulan November yang cair, termasuk kriteria dan besaran dana. /Freepik/

Baca Juga: Elon Musk Pertimbangkan Aktifkan Kembali Akun Twitter Donald Trump, Puluhan Pengguna Mendukung

1. Kategori ibu hamil akan mendapatkan PKH senilai Rp3 juta/tahun (Rp750.000 per triwulan).

2. Kategori balita akan mendapatkan bansos PKH senilai Rp3 juta/tahun (Rp750.000 per triwulan).

3. Kategori siswa SD akan mendapatkan bansos PKH senilai Rp900.000/tahun (225.000 per triwulan).

4. Kategori siswa SMP akan mendapatkan bansos PKH senilai Rp1,5 juta/tahun (375.000 per triwulan).

Baca Juga: Ramalan Zodiak Cinta Leo, Virgo, Libra dan Scorpio 20 November 2022: Nikmati Weekend Hari Ini

5. Kategori siswa SMA mendapatkan bansos PKH senilai Rp2 juta/tahun (Rp500.000 per triwulan).

6. Kategori disabilitas nantinya akan mendapatkan bansos PKH senilai Rp2,4 juta/tahun (Rp600.000 per triwulan).

7. Kategori lansia mendapatkan bansos PKH senilai Rp2,4 juta/tahun (Rp600.000 per triwulan).***

Halaman:

Editor: Linda Agnesia


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah