Cek Nama Penerima Bansos 2022 Jawa Barat Online

- 27 November 2022, 07:01 WIB
Simak cara cek nama penerima bansos 2022 Jawa Barat online untuk mengetahui status penerimaan bantuan PKH atau BPNT.
Simak cara cek nama penerima bansos 2022 Jawa Barat online untuk mengetahui status penerimaan bantuan PKH atau BPNT. //bansos.pikobar.jabarprov//

2. Klik tombol ‘Lihat Daftar Penerima Bantuan’.

3. Pada form ‘Pencarian Lebih Lengkap’ Anda dihrauskan mengisi alamat dengan lengkap sesuai KTP.

4. Pilih kota/kabupaten, desa/kelurahan, kecamatan, RT/RW.

Baca Juga: Cara Daftar DTKS DKI Jakarta Tahap 4 2022 Online Lewat Link Resmi dtks.jakarta.go.id

5. Kemudian pilih tipe bantuan dan tahapan.

6. Jika semua kolom sudah terisi dengan benar, klik tombol ‘Terapkan’. 

Kemudian, sistem akan mencari data yang telah diinput. Apabila terdaftar sebagai penerima bansos, akan muncul data penerima manfata serta informasi lainnya.

Demikian cara cek nama penerima bansos 2022 Jawa Barat online untuk mengetahui status penerimaan PKH dan BPNT.***

Halaman:

Editor: Sitiana Nurhasanah

Sumber: Solidaritas


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah