Login cekbansos.kemensos.go.id, Cek Nama Penerima BPNT 2023 Februari Modal KTP dan HP, Begini Caranya

- 31 Januari 2023, 10:04 WIB
Ilustrasi - Berikut ulasan mengenai cara cek BPNT 2023 Februari via link cekbansos.kemensos.go.id modal KTP dan HP.
Ilustrasi - Berikut ulasan mengenai cara cek BPNT 2023 Februari via link cekbansos.kemensos.go.id modal KTP dan HP. /ANTARA/Irsan Mulyadi/

Masyarakat yang namanya terdaftar sebagai penerima BPNT saat dicek di link cekbansos.kemensos.go.id bisa langsung melakukan pencairan.

Berikut ini adalah langkah-langkah untuk cek nama penerima BPNT secara online melalui link cekbansos.kemensos.go.id.

- Siapkan KTP dan HP Anda, kemudian akses dan login di link cekbansos.kemensos.go.id menggunakan browser yang tersedia di HP.

- Setelah link terakses, isi data tempat tinggal dan juga nama lengkap masyarakat. Pastikan data yang diisi sesuai dengan data pada KTP.

Baca Juga: Jadwal Acara TV GTV Hari Ini, Selasa 31 Januari 2023: Ada Kisah Viral +62, Jelajah Mitos hingga She Was Pretty

- Lihat kode verifikasi yang tertera, kemudian ketik ulang kode tersebut pada kolom pengisian yang telah disediakan.

- Pastikan kembali seluruh data yang diisi telah sesuai, lalu kirimkan data dengan klik 'CARI DATA'.

Selanjutnya sistem akan segera memproses data dan dicocokkan dengan data yang terdaftar di DTKS Kemensos.

Masyarakat akan menerima notifikasi apakah telah terdaftar sebagai penerima BPNT di tahun 2023 ini atau tidak.***

Halaman:

Editor: Rifqy Rajwa Firmansyah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x