Cek PKH 2023 Tahap 1 via cekbansos.kemensos.go.id, 7 BLT Sedang Cair tuk Masyarakat Kategori Ini

- 11 Maret 2023, 16:10 WIB
Simak informasi terkait cara cek penerima bansos PKH 2023 secara online di situs cekbansos.kemensos.go.id.
Simak informasi terkait cara cek penerima bansos PKH 2023 secara online di situs cekbansos.kemensos.go.id. /Novi H/ANTARA/ANTARA/Novi H

- Kategori penyandang disabilitas dan lansia mendapatkan BLT Rp2,4 juta per tahun atau Rp600.000 per tahap.

- Kategori siswa SMA mendapatkan BLT Rp2 juta per tahun atau Rp500.000.

- Kategori siswa SMP mendapatkan BLT Rp1,5 juta per tahun atau Rp375.000 per tahap.

Baca Juga: Ramalan Zodiak Aries, Taurus, dan Gemini Besok 12 Maret 2023: Kamu Terberkati, Keuangan Makmur

- Kategori siswa SD mendapatkan BLT Rp900.000 atau Rp255.000.

Di bulan Maret 2023 ini, PKH tahap 1 sedang dicairkan untuk masyarakat yang terdaftar sebagai Keluarga Penerima Manfaat (KPM).

Pencarian PKH tahap 1 disalurkan melalui Bank Himbara dan PT Pos Indonesia untuk KPM yang tinggal di wilayah 3T.

Baca Juga: Lirik Lagu Got The Thrills - TWICE Lengkap dengan Terjemahan Bahasa Indonesia

Berikut cara cek penerima PKH 2023 tahap 1:

- Buka laman cekbansos.kemensos.go.id.

Halaman:

Editor: Nur Annisa


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah