Belum Terima Bansos 2023? Ini Link Resmi Pengaduan Lengkap dengan Caranya

- 20 April 2023, 09:01 WIB
Berikut link resmi pengaduan lengkap dengan cara mengadukan bansos 2023 yang masih belum cair hingga kini.*
Berikut link resmi pengaduan lengkap dengan cara mengadukan bansos 2023 yang masih belum cair hingga kini.* /Pixabay/@iqbalnuril

 

Mengingat jumlah penerima KPM hingga beratus-ratus ribu di seluruh wilayah Indonesia, tentu kemerataan maka sedang diusahakan oleh masing-masing mitra Kemensos.

Bila KPM sudah dinyatakan sah sebagai penerima bansos 2023, maka harap bersabar.

Baca Juga: Cair Rp400.000, Begini Cara Cek Penerima BPNT Maret dan April 2023 Secara Online Hanya Pakai KTP

Penyaluran bansos 2023 pasti akan disalurkan kepada yang berhak meskipun untuk tanggal, bulan dan harinya menyesuaikan penyaluran secara bertahap.

Namun bagi KPM yang sudah sangat membutuhkan bansos 2023 dan ingin tahu info terbaru penyaluran bansos sudah sampai mana, Kemensos menyediakan forum pengaduan di link resmi yang akan disediakan di bawah ini.

 

Akses link resmi www.lapor.go.id, dan kuti cara laporkan di bawah ini:

- Buka laman lapor.go.id/instansi/kementerian-sosial

Halaman:

Editor: Tyas Siti Gantina


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah