Bansos PKH Tahap 2 2023 Jawa Barat Kapan Cair? Ini Bocoran Jadwal dan Besaran Bantuan

- 29 April 2023, 20:23 WIB
Ilustrasi penerima PKH Tahap 2 2023 Jawa Barat
Ilustrasi penerima PKH Tahap 2 2023 Jawa Barat /ANTARA/

Sementara kategori anak sekolah siswa SD hingga SMA masing-masing mendapatkan Rp255.000, Rp375.000, dan Rp500.000.

Pencairan bantuan PKH tahap 1 sebelumnya telah berlansung di bulan Maret 2023. Jika mengacu pada skema tahun lalu, jadwal pencairan tahap kedua dilakukan bulan April sampai Juni.

Baca Juga: Link Nonton Anime Hell's Paradise: Jigokuraku Episode 5 Sub Indo, Spoiler: Penyelidikan Pulau Shinsenkyo

Untuk bulan April 2023 sampai saat sekarang belum ada info bahwa PKH tahap 2 sudah cair. Artinya, bansos ini kemungkinan cair antara bulan Mei atau Juni 2023.

Warga Jawa Barat dapat melakukan pengecekan data penerima Bansos PKH lewat website cekbansos.kemensos.go.id.

Berikut cara cek data penerima PKH 2023:

1. Akses laman cekbansos.kemensos.go.id lewat browser HP atau laptop.

Baca Juga: Simak 6 Tempat Wisata Tersembunyi di Bandung Rekomendasi Wisata Liburan dengan Keluarga

2. Masukkan alamat tempat tinggal terdiri dari, provinsi, kabupaten atau kota, kecamatan, dan desa sesuai daerah tempat tinggal masing-masing.

3. Input nama lengkap sesuai Kartu Tanda Penduduk (KTP).

Halaman:

Editor: Nur Annisa


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah