Ada Bansos yang akan Cair di Bulan Juli 2023, Apa Saja? Ini Daftarnya

- 23 Juni 2023, 16:45 WIB
Berikut ini daftar bansos yang cair lagi Juli 2023.
Berikut ini daftar bansos yang cair lagi Juli 2023. /ANTARA/Ampelsa

Namun perlu diperhatikan bahwa KPM yang terdaftar sebagai penerima bansos BPNT harus memiliki Kartu Keluarga Sejahtera (KKS) yang mana KKS ini berfungsi untuk mencairkan dana bantuan di Bank Himbara.

Baca Juga: Kenali Sistem Usul dan Sanggah pada Aplikasi Cek Bansos Kemensos, Apa Fungsinya?

Bagi KPM yang tidak memiliki KKS, pencairan bansos BPNT ini akan dilakukan di Kantor Pos setiap tiga bulan sekali dengan jumlah dana bantuan yang diterima masing-masing KPM menjadi Rp 600 ribu.

2. PKH (Program Keluarga Harapan) Tahap 3 2023

Berakhirnya pencairan bansos PKH tahap 2 2023 di bulan Juni, pemerintah akan kembali menyalurkan bansos PKH tahap 3 2023 di bulan Juli. Adapun jadwal pencairan bansos PKH tahap 3 2023 ini akan dilakukan pada bulan Juli, Agustus, dan September 2023.

Penerima bansos PKH tahap 3 2023 ini dibagi menjadi tujuh kategori penerima dimana ketujuh kategori penerima tersebut akan mendapatkan besaran dana yang berbeda-beda mulai dari Rp 225 ribu hingga Rp 750 ribu per tahap.

Baca Juga: 10 Alamat Kuliner Malam Warung Sate di Madiun yang Nikmat nan Gurih

Sama dengan bansos BPNT, penerima bansos PKH tahap 3 2023 juga harus terdaftar di sistem DTKS Kemensos sebagai penerima bansos.

3. KJP Plus 2023

Rutin disalurkan setiap bulannya, KJP Plus 2023 menjadi bantuan pendidikan yang diketahui akan kembali dicairkan pada bulan Juli 2023.

Halaman:

Editor: Dini Novianti Rahayu


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah