Bansos PKH Tahap 3 Cair pada Juli 2023, Ketahui Siapa Saja yang Berhak Menerima

- 12 Juli 2023, 11:27 WIB
Segera ketahui tujuh kategori penerima bansos PKH tahap 3 melalui link remi https://cekbansos.kemensos.go.id/.*
Segera ketahui tujuh kategori penerima bansos PKH tahap 3 melalui link remi https://cekbansos.kemensos.go.id/.* /Instagram.com/@kemensosri

PR DEPOK - Bantuan sosial (bansos) PKH tahap 3 kembali cair pada bulan Juli 2023 dengan penyaluran langsung oleh Kementrian sosial.

Program Keluarga Harapan ini merupakan salah satu program bantuan pemerintah yang ditujukan untuk masyarakat yang berasal dari keluarga miskin atau rentan miskin.

Kemudian bagi masyarakat yang sudah mendaftar bisa kembali mencairkan bantuan PKH Tahap 3 pada Juli 2023 ini.

Adapun tujuan diadakannya program bantuan pemerintah ini sebagai salah satu upaya untuk membantu perekonomian masyarakat atau sebagai jaring pengaman sosial.

Baca Juga: BLT PKH dan BPNT Juli 2023 Sudah Cair, Pastikan Namamu Terdaftar sebagai Penerima Bansos di Sini

Sementara itu, perlu di ketahui terdapat beberapa kategori golongan yang telah ditentukan untuk menerima bantuan PKH ini, diantaranya sebagai berikut:

1. Kategori balita usia 0-6 tahun yang mendapat bantuan dengan sebesar Rp3.000.000 per tahun atau Rp750.000 setiap tahapnya.

2. Kategori ibu hamil dan atau masa nifas yang mendapat bantuan sebesar Rp3.000.000 per tahun atau Rp750.000 setiap tahapnya.

3. Kategori siswa pada jenjang Sekolah Dasar (SD) yang mendapat bantuan sebesar Rp900.000 per tahun atau Rp225.000 setiap tahapnya.

Baca Juga: 8 Tempat Soto Terlaris di Jember, Rasanya Amat Menggugah Selera, Ini Alamatnya

Halaman:

Editor: Tyas Siti Gantina


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah