PKH Tahap 3 2023 untuk Lansia Cair Rp600.000 di Kantor Pos, Berikut Cara Cek Penerima dan Cairkan Bantuan

- 31 Juli 2023, 06:29 WIB
Ilustrasi - PKH Lansia Tahap 3 2023 Cair Rp600.000 di Kantor Pos
Ilustrasi - PKH Lansia Tahap 3 2023 Cair Rp600.000 di Kantor Pos /ANTARA/Adiwinata Solihin/

4. Ketik 6 digit kode captcha yang ditampilkan.

5. Terakhir kik 'Cari Data'.

Apabila data terdaftar sebagai penerima Program Keluarga Harapan, maka muncul keterangan nama, umur, status, jenis bansos yang didapat dengan tulisan 'Ya' di bawah kolom PKH.

Selain itu ada pula keterangan periode penyaluran. Jika di bagian kolom ini statusnya tertera Mei-Juni 2023, artinya terdaftar sebagai penerima PKH lansia tahap 3.

Baca Juga: 5 Opsi Tempat Makan Soto di Muntilan, Ada Soto Bathok hingga Soto Betawi

Tanggal pencairan PKH tahap 3 2023 di tiap daerah sendiri bervariasi karena memang bansos ini disalurkan dalam beberapa gelombang.

Jika bantuan di daerah Anda siap dicairkan, akan ada surat undangan dari PT Pos Indonesia yang diberikan kepada para penerima melalui pendamping PKH.

Adapun cara cairkan bantuan PKH lansia tahap 3 2023 sebagai berikut:

1. Siapkan surat undangan dari Kantor Pos, foto kopi KTP dan KK.

Baca Juga: 7 Tempat Makan Bakso di Purworejo Bikin Wareg

Halaman:

Editor: Nur Annisa


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah