Apa Benar BLT El Nino 2023 Tak Jadi Dicairkan? Simak Penjelasan Terbarunya di Sini

- 8 Desember 2023, 15:35 WIB
Ketahui informasi mengenai apa benar Bantuan Langsung Tunai (BLT) El Nino 2023 tak jadi dicairkan? Simak penjelasan terbarunya di sini.*
Ketahui informasi mengenai apa benar Bantuan Langsung Tunai (BLT) El Nino 2023 tak jadi dicairkan? Simak penjelasan terbarunya di sini.* /

PR DEPOK – Ketahui informasi mengenai apa benar Bantuan Langsung Tunai (BLT) El Nino 2023 tak jadi dicairkan? Simak penjelasan terbarunya di sini.

 

Proses pencairan BLT El Nino 2023 yang sampai saat ini belum dicairkan membuat sejumlah masyarakat bingung dan khawatir. Bantuan yang dijadwalkan cair pada bulan Desember 2023 ini nyatanya masih belum dilakukan oleh Pemerintah.

Hal ini membuat sejumlah masyarakat bertanya-tanya, apakah BLT El Nino 2023 yang dijadwalkan cair pada bulan Desember 2023 ini tidak jadi dicairkan atau bagaimana. Sebab, belum ada masyarakat yang menerima pencairan bantuan baru yang akan cair sebesar Rp400.000 ini.

Lantas, apa benar BLT El Nino 2023 tak jadi dicairkan?

Baca Juga: Inilah 7 Mie Ayam yang Nikmatnya Kebangetan di Kota Palangkaraya

Dari hasil pantauan PikiranRakyat-Depok.com dari Grup Facebook, sebagian masyarakat menyebutkan bahwa BLT El Nino 2023 akan dicairkan setelah penyaluran bansos PKH dan BPNT telah selesai.

Tidak hanya itu, sebagian masyarakat menyebut bahwa status BLT El Nino 2023 kini sudah masuk ke dalam SIKS-NG dan diprediksi akan dicairkan mulai tanggal 8 Desember 2023 mendatang secara bertahap.

Halaman:

Editor: Tyas Siti Gantina


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah