Dana Bantuan KJP Plus Januari 2024 Anda Masih Belum Cair Sampai Hari Ini? Ternyata Ini Penyebabnya

- 19 Januari 2024, 11:28 WIB
Simak informasi soal penyebab dana bantuan KJP Plus Januari 2024 yang masih belum cair hingga saat ini.
Simak informasi soal penyebab dana bantuan KJP Plus Januari 2024 yang masih belum cair hingga saat ini. /Instagram @upt.p4op

PR DEPOK – Simak informasi mengenai dana bantuan KJP Plus Januari 2024 Anda masih belum cair sampai hari ini? Ternyata ini penyebabnya.

Bagi siswa yang sampai hari ini belum menerima dana bantuan KJP Plus Januari 2024, simak artikel ini sampai habis untuk mengetahui penyebab mengapa bantuan KJP tak kunjung cair ke rekening Anda.

Sejak tanggal 4 Januari 2024 kemarin, Dinas Pendidikan DKI Jakarta telah menyalurkan dana bantuan KJP Plus Januari 2024 kepada 656.390 siswa penerimanya. Adapun siswa penerimanya ini terdiri dari siswa SD, SMP, SMA, SMK, dan PKBM.

Besaran dana yang diterima oleh setiap siswa penerima KJP Plus Januari 2024 pun bervariasi sebab disesuaikan dengan jenjang pendidikan masing-masing siswa.

Baca Juga: Tabel Angsuran KUR BRI 2024 Plafon Rp100 Juta Tanpa Jaminan Berikut Syarat Ajukan Pinjaman

Meskipun sudah cair sejak tanggal 4 Januari 2024, sejumlah siswa mengaku belum menerima dana bantuan KJP Plus Januari 2024 sampai hari ini. Bahkan ada siswa yang belum dapat pencairan KJP Plus bulan November dan Desember 2023.

Sebagai informasi, salah satu syarat agar siswa bisa menerima dana bantuan KJP Plus Januari 2024 adalah siswa harus mendapatkan status ‘Ditetapakn Sebagai Penerima’ di laman kjp.jakarta.go.id.

Apabila siswa mendapat status ‘Data Tidak Ditemukan’, ada kemungkinan siswa yang bersangkutan sudah tidak lagi terdaftar sebagai penerima KJP Plus Januari 2024. Adapun berikut adalah penyebab mengapa hal ini terjadi.

Baca Juga: 6 Rumah Makan Top Markotop di Sidoarjo, Hidangannya Enak dengan Banyak Pilihan! Alamat di Sini

Halaman:

Editor: Linda Agnesia


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x