KLJ Tahap 2 2024 Akan Cair Tanggal Berapa? Cek Sekarang Infonya di Sini

- 11 Juni 2024, 16:50 WIB
Berikut ini akan dimuat informasi tanggal pencairan KLJ Tahap 2 2024 yang dicari oleh masyarakat Jakarta.*
Berikut ini akan dimuat informasi tanggal pencairan KLJ Tahap 2 2024 yang dicari oleh masyarakat Jakarta.* /Pemprov DKI Jakarta

Selain bersabar, masyarakat juga berhak untuk cek daftar nama penerimanya, hal tersebut jaga-jaga agar tidak kecewa jika namanya sudah tidak tertera dalam tahapan sekarang.

Cara Cek Kartu Lansia Jakarta Online:

1. Kunjungi situs: siladu.jakarta.go.id.

2. Masukkan NIK lansia yang terdaftar di DKI Jakarta.

3. Klik tombol ‘Cek’

4. Sistem akan menampilkan informasi dan cek secara teliti.***

Halaman:

Editor: Tyas Siti Gantina


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah