Terawang Banyak Kematian Jelang Lebaran 2022, Denny Darko: Tapi Ini Bukan Covid

- 8 April 2022, 13:33 WIB
Denny Darko menerawang akan ada banyak kematian menjelang Lebaran 2022 dan sebut bukan karena Covid-19.
Denny Darko menerawang akan ada banyak kematian menjelang Lebaran 2022 dan sebut bukan karena Covid-19. /Instagram/@_dennydarko.

PR DEPOK – Ahli kartu tarot Denny Darko menerawang akan banyak kematian jelang Lebaran 2022 atau bahkan sesudahnya.

Menurut Denny Darko, banyaknya kematian ini jelang Lebaran ini bukan disebabkan oleh Covid-19, melainkan sesuatu yang telah ada sebelum adanya Covid-19.

Denny Darko menyampaikan jika banyaknya kematian jelang Lebaran 2022 tersebut akan disebabkan oleh kecelakaan lalu lintas sepanjang mudik lebaran, menurutnya hal ini merupakan sesuatu yang tidak bisa dihindari meskipun adanya penurunan.

Baca Juga: Selamat! Kamu Akan Terima BSU 2022 Rp1 Juta jika Dapatkan Notifikasi Ini dari BPJSTKU dan kemnaker.go.id

“Tapi ini bukan Covid, tapi ini sesuatu yang sudah membunuh sebelum adanya Covid-19 itu sendiri,

"Betul sekali ini adalah kecelakaan lalu lintas sepanjang mudik Lebaran dan ini adalah sesuatu yang tidak pernah bisa dihindari,” ujar Denny Darko sebagaimana dikutip PikiranRakyat-Depok.com dari channel YouTube Denny Darko pada Jumat, 8 April 2022.

Melalui kartu tarotnya, Denny Darko menerawang jumlah kematian yang disebabkan oleh kecelakaan lalu lintas.

Baca Juga: Verifikasi Wajah Pendaftaran Kartu Prakerja Selalu Gagal? Berikut Tips dan Trik agar Berhasil di Gelombang 26

“Kita harus tahu dan melihat data yang ada, bahwasannya kecelakaan lalu lintas itu menempati nomor tiga pembunuh massal, tiga orang setiap jamnya meninggal dunia,” tuturnya.

Halaman:

Editor: Gracia Tanu Wijaya

Sumber: YouTube Denny Darko


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah