5 Rekomendasi Cemilan yang Kaya akan Protein, Salah Satunya Ikan Tuna

- 25 Mei 2021, 18:50 WIB
Ilustrasi makanan mengandung protein.
Ilustrasi makanan mengandung protein. /PEXELS/ Malidate Van

PR DEPOK - Selain asupan makanan, tubuh juga memerlukan makanan pendamping atau cemilan sehat yang tak kalah penting untuk kebutuhan tubuh.

Cemilan sehat ini juga memiliki kepentingan yang sama untuk melengkapi gizi tumbuh seimbang.

Sementara itu, cemilan merupakan salah satu makanan yang sulit dihindari, bahkan mungkin kamu salah satu diantaranya.

Memakan cemilan atau yang biasa disebut ngemil, bukan menjadi alasan kalau kamu tidak peduli terhadap berat badan.

Baca Juga: Update Persebaran Covid-19 Depok, 25 Mei 2021: 49.185 Positif, 47.221 Sembuh, 944 Meninggal Dunia

Dikutip PikiranRakyat-Depok.com dari Healthline, Cemilan yang kaya akan protein dapat membantu anda tetap kenyang diantara waktu makan.

karena nutrisi ini membantu membangun otot dan menjaga kesehatan yang optimal, nutrisi ini sangat penting terutama bagi para atlet muda, yang membutuhkan lebih banyak protein dari pada remaja biasanya.

bagi kamu yang hobinya ngemil, ada cemilan khusus direkomendasikan untuk cemilan berprotein tinggi.

Baca Juga: Ratusan Penumpang Alami Luka-Luka Akibat Tabrakan Kereta LRT di Malaysia

Halaman:

Editor: Muhamad Gilang Priyatna

Sumber: Healthline


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah