Ibu atau Bayi Terpapar Covid-19? Begini Cara Menyusui yang Benar Menurut Ahli

- 6 Agustus 2021, 18:55 WIB
Ilustrasi menyusui.
Ilustrasi menyusui. /Unsplash/Wes Hicks/

- Saat memberi ASI ke bayi, ibu menyusui dilengkapi APD berupa masker dan baju lengan panjang.

Baca Juga: Anak Akidi Tio Dikabarkan Jalani Tes Kejiwaan Terkait Dana Hibah Rp2 Triliun, Fadli Zon: Ini Mau Akrobat Apa?

- Ibu menyusui dan bayi dirawat secara terpisah

- Jika bayi mendapatkan perawatan di rumah sakit akibat Covid-19, maka sebisa mungkin titipkan ASI yang sudah dipompa agar tenaga kesehatan yang merawat bayi bisa memberikannya.

Pendiri Health Collaborative Center (HCC) itu menyebutkan bahwa pemberian ASI ke bayi harus tetap dilakukan guna meningkatkan kekebalan tubuh bayi.

“Saat sedang positif, intinya pemberian ASI tetap harus tetap dilakukan karena seperti yang banyak penelitian paparkan pemberian ASI kepada bayi justru memberikan antibodi spesifik agar anaknya memiliki kekebalan tubuh dari Covid-19,” ujarnya.***

Halaman:

Editor: Ahlaqul Karima Yawan

Sumber: ANTARA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x