5 Cara Menjaga Kulit Tetap Lembap Selama Musim Hujan, Wajib Gunakan Sunscreen!

- 3 November 2021, 14:50 WIB
Ilustrasi kulit kering.
Ilustrasi kulit kering. /PIXABAY

Gunakan exfoliant dan scrub

Ketika musim hujan datang, kulit cenderung akan kering dan kusam, dengan melakukan exfoliating kulit Anda bisa tampak lebih cerah karena mampu menghilangkan sel-sel kulit mati pada permukaan kulit Anda.

Saat melakukan exfoliating, usahakan untuk melakukan sesuai dengan petunjuk yang tetera, agar tidak menyebabkan kulit terlihat lebih kering.

Perbanyak konsumsi air putih dan buah

Langkah kunci lainnya untuk menjaga kulit tetap sehat dan bercahaya yakni memastikan tetap terhidrasi dengan baik sepanjang hari.

Baca Juga: Kamu Penderita Asam Lambung? Simak 7 Makanan Wajib Dikonsumsi untuk Penyakit Lambung

Kurangnya asupan cairan dapat mempengaruhi penampilan kulit Anda dan juga membuatnya lebih cepat kusam dan kering

Selain mengonsumsi air mineral, mengonsumsi makanan yang tinggi antioksidan dan asam lemak omega-3 membantu tubuh membuat sel-sel yang sehat, termasuk sel-sel kulit.***

Halaman:

Editor: Ahlaqul Karima Yawan

Sumber: Healthline


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah