4 Kondisi Lidah yang Mengindikasikan Tubuh Alami Penyakit Tertentu

- 22 November 2021, 15:00 WIB
Ilustrasi lidah yang mengindikasikan penyakit tertentu.
Ilustrasi lidah yang mengindikasikan penyakit tertentu. /Pixabay/1045373

Kondisi tersebut bisa menjadi tanda pendahulu kanker.

Lidah berwarna merah

Tubuh yang kekurangan vitamin dapat diketahui melalui warna lidah yang tampak berwarna merah di bagian permukannya.

Namun kondisi kekurangan vitamin termasuk di antaranya asam folat dan vitamin D dapat dipastikan melalui tes darah sederhana.

Dikutip Pikiranrakyat-Depok.com dari Times Now News, jika kondisi ledah berwarna merah disertai demam bahkan bisa menjadi indikasi demam tinggi hingga penyakit kawasaki.

Baca Juga: Mensos Tri Rismaharin Soroti Keterlambatan Distribusi 7.161 Kartu Bansos di Kabupaten Nganjuk, Begini Katanya

Lidah bergelombang dan terasa sakit

Selain karena gigitan yang tidak disengaja dan luka akibat makanan yang terlalu panas, benjolan pada lidah bisa disebabkan oleh kebiasaan merokok, sariawan akibat stres hingga kanker mulut jika terus berlangsung selama lebih dari dua minggu.

Lidah hitam dan berbulu

Papila pada lidah layaknya rambut yang terus tumbuh. Bila terlalu panjang, papila berisiko menampung bakteri yang kemudian membuat tampilan lidah menjadi gelap dan hitam.

Halaman:

Editor: Ahlaqul Karima Yawan

Sumber: Times Now News


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah