Apa Itu Kecerdasan Emosional? Bagaimana Cara Melatihnya di Tempat Kerja?

- 23 November 2021, 17:10 WIB
Ilustrasi kondisi di lingkungan kerja.
Ilustrasi kondisi di lingkungan kerja. /Pexels

2. Melatih pengaturan diri sendiri

Mengelola emosi serta perasaan merupakan hal yang penting dalam dunia pekerjaan.

Temukanlah teknik untuk melepaskan stres saat bekerja, seperti menjalani hobi yang Anda sukai sesekali, latihan fisik juga sangat berguna.

Berusaha untuk tetap tenang, dengan demikian pemikiran rasional akan membantu Anda dalam mengambil setiap keputusan.

Baca Juga: Merasa Diperlakukan seperti Robot, Minions Layangkan Protes kepada BWF Terkait Ajang Indonesia Open

3. Tingkatkan keterampilan sosial Anda

Mendengarkan secara aktif, ini melibatkan perhatian seperti mengajukan pertanyaan balik.

Serta perhatikan komunikasi non-verbal, sinyal yang dikirim seseorang melalui bahasa tubuh dapat mewakili hal yang mereka pikirkan.

Hindari drama di tempat kerja, konflik mungkin terkadang ada, tetapi fokuslah pada pekerjaan.

Baca Juga: Rizky Billar Kembali Laporkan Haters ke Polisi, Merasa Diancam hingga Jari Korban Pencemaran Nama Baik

Halaman:

Editor: Ahlaqul Karima Yawan

Sumber: Very Well Mind


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah