5 Tips Agar Tulang Anda Selalu Sehat dan Tidak Keropos, Salah Satunya Rutin Olahraga

- 1 Januari 2022, 14:17 WIB
Ilustrasi tulang yang sehat./Pixabay/Taokinesis.
Ilustrasi tulang yang sehat./Pixabay/Taokinesis. /

2. Cukupi Asupan Vitamin D

Vitamin D juga merupakan kebutuhan utama bagi tulang agar tetap sehat dan kuat, vitamin D membantu tubuh menyerap kalsium dan mencegah tulang kropos.

Adapun dosis asupan vitamin D seharinya bagi orangtua adalah sekitar 15 mikrogram (500 IU), sedangkan untuk lansia sekitar 20 mikorgram (800 IU).

Tak hanya itu, Anda juga bisa berjemur pada saat pagi dan sore, hal tersebut membantu tubuh membentuk vitamin D.

Baca Juga: Komentari Meme 'Tolak Anies Sudah Muncul', Musni Umar: Biarkan Saja, Insya Allah Suara Mayoritas akan Menang

Untuk jenis makanan yang mengandung vitamin D adalah ikan, hati, jamur, telur, sereal yang diperkaya vitamin D, susu, dan keju.

3. Konsumsi Makanan Padat Nutrisi

Anda juga harus mengkonsumsi makanan padat nutrisi guna memiliki tulang yang sehat, yaitu makanan dengan kandungan protein, magenesium, zinc, vitamin C, vitamin K, dan asam lemak omega-3.

4. Konsumsi Suplemen

Anda juga bisa menunjangnya dengan konsumsi suplemen yang mengandung vitamin D dan mineral.

Halaman:

Editor: Imas Solihah

Sumber: PMJNews


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah