4 Jenis Diet Terbaik untuk Jaga Kesehatan Jantung

- 12 Februari 2022, 17:05 WIB
Ilustrasi - Berikut referensi diet yang bisa menjadi pilihan bagi Anda yang berniat melakukan niat untuk kesehatan jantung.
Ilustrasi - Berikut referensi diet yang bisa menjadi pilihan bagi Anda yang berniat melakukan niat untuk kesehatan jantung. /Pixabay/Bru-No./

PR DEPOK - Selain faktor gaya hidup seperti olahraga secara teratur dan tidak merokok, diet adalah salah satu cara terbaik untuk melindungi kesehatan jantung.

Secara khusus, diet tinggi serat, lemak sehat, dan antioksidan telah terbukti mampu membantu mendukung kesehatan jantung.

Sedangkan sebaliknya, asupan tinggi gula tambahan dan daging olahan dikaitkan dengan peningkatan risiko penyakit jantung.

Saat ini, ada berbagai jenis diet yang diklaim mampu mendukung kesehatan jantung.

Baca Juga: Ridwan Kamil Nilai Harga Istana Negara Tak Masuk Akal, Dipo Alam: Emang Soal IKN ada yang Masuk Akal Kang?

Namun sebelum menerapkan dalam kehidupan sehari-hari, penting untuk memilih salah satu diet yang didukung oleh bukti ilmiah dan mudah dipertahankan dalam jangka panjang.

Jika Anda sedang mencari referensi diet untuk kesehatan jantung, empat rekomendasi di bawah ini bisa jadi pilihan.

Dilansir Pikiranrakyat-Depok-com dari Healthline, berikut adalah empat diet terbaik untuk kesehatan jantung.

Baca Juga: Aleix Espargaro Murka dengan Kondisi Sirkuit Mandalika, Ancam Tak Ingin Membalap di Indonesia

1. Diet Mediterania

Halaman:

Editor: Ramadhan Dwi Waluya

Sumber: Healthline


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x