Apa Itu Tumor Testis? Simak Pengertian, Gejala, Penyebab, hingga Cara Mendeteksi

- 21 Juli 2022, 10:07 WIB
Foto: Ilustrasi Tumor Testis dan Pemeriksaannya (metromaleclinic.com)
Foto: Ilustrasi Tumor Testis dan Pemeriksaannya (metromaleclinic.com) /Akhmad Usmar/

 

PR DEPOK - Apa itu tumor testis? Simak rangkumannya mulai dari pengertian, gejala, penyebab, hingga cara mendeteksi dalam artikel ini.

Baru-baru ini istilah penyakit tumor testis muncul dan banyak dipertanyakan oleh masyarakat.

Penyakit tumor testis diketahui adalah penyakit berupa benjolan atau kelenjar yang tumbuh di area testis.

Baca Juga: Sinopsis Film Unhinged, Kisah Ibu Muda yang Diteror Pembunuh Psikopat

Sebagaimana dikutip oleh Pikiranrakyat-Depok.com dari www.healthline.com, berikut ini penjelasan lengkap mengenai gejala, penyebab, dan cara mendeteksi penyakit kanker atau Tumor Testis.

Testis sendiri merupakan kantong kulit yang terletak di bawah alat kelamin laki-laki yang berfungsi untuk mereproduksi sperma.

Kanker atau Tumor Testis adalah penyakit yang paling sering didiagnosis pada laki-laki usia sekitar 15 sampai 35 tahun, namun tidak menutup kemungkinan bisa didiagnosis pada usia berapa pun.

Baca Juga: Resmi Gabung Barcelona, Robert Lewandowski: 'Lapar untuk Sukses’

Adapun gejala umum yang sering dirasakan oleh penderita Tumor Testis antara lain adalah:

1. Benjolan di testis.

2. Nyeri testis atau ketidaknyamanan.

3. Pembengkakan testis.

Baca Juga: Simak Arti Status Kartu Prakerja ‘Dalam Proses Seleksi’

4. Sakit perut atau punggung.

5. Heaviness atau sakit di perut bawah.

6. Pembesaran jaringan payudara.

7. Perubahan suara dan pertumbuhan rambut wajah dan tubuh pada orang-orang yang sebelumnya dengan testis.

Baca Juga: Lirik Lagu The Island - 88KEYS, OST Drama Korea Yumi Cells 2

Adapun gejala untuk penderita Tumor Testis yang sudah memasuki masa kronis, yaitu:

1. Nyeri punggung rendah dari kanker yang menyebar ke kelenjar getah bening di bagian belakang perut

2. Sesak napas

3. Nyeri dada

Baca Juga: Uni Eropa Peringatkan Anggotanya untuk Kurangi Penggunaan Gas di Tengah Ancaman Putin

4. Batuk

5. Sakit perut

6. Sakit kepala

7. Kebingungan

Baca Juga: 5 Kategori Penerima BPNT Juli 2022 yang Dapat Bantuan Rp200.000, Lengkap dengan Link Cek Nama Penerima

Lantas apa penyebab adanya penyakit Tumor Testis ini? Penyebab terjangkitnya Tumor Testis sebenarnya belum diketahui pasti, namun diketahui ada beberapa faktor yang mempengaruhi yaitu:

1. Memiliki kerabat dekat atau keluarga yang memiliki riwayat kanker atau Tumor Testis.

2. Dampak dari penyakit HIV

Baca Juga: Jokowi Berlakukan Program Jampersal, Ini Syarat agar Biaya Persalinan Ibu Hamil Ditanggung Negara

3. Penderita sudah memiliki riwayat mengidap Tumor Testis sebelumnya.

Adapun untuk mengenali atau mendeteksi apakah Anda terpapar atau tidak, bisa dengan melakukan meraba bagian Testis, dan rasakan apakah terdapat bejolan atau tidak, kenali gejala ringan dari penyakit Tumor Testis.

Demikian itulah informasi tentang Tumor Testis, gejala, penyebab dan cara mendeteksinya.***

Editor: Nur Annisa

Sumber: Healthline


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah